Kereta, bus, atau truk bertenaga gas alam? Lalu, bagaimana dengan kapal kargo yang berlayar dengan gas alam cair (Liquefied Natural Gas/LNG)? Semuanya ada. Pada era ketika dunia masih mencari-cari energi yang terjangkau dan andal untuk membangkitkan listrik di rumah dan pabrik, gas alam muncul sebagai bahan bakar transportasi sehari-hari di banyak wilayah di dunia.

 

Tags

  • icon/text-size
You May Also Like

Jelajahi Selengkapnya

Kotak ini bisa mengubah cara kita membuat energi, ayo lihat!
Ada Sampah Plastik yang Tidak Dapat Didaur Ulang: Bisakah Daur Ulang Mutakhir Mengatasinya?